Selasa, 29 April 2014

Pantai Parangtritis, Yogyakarta

Pantai Parangtritis, Yogyakarta
Pantai ini merupakan pantai pesisir Samudra Hindia. Pantai parangtritis terletak di sebelah selatan kota Yogyakarta dan berjarak ± 25 km. Selain pantai samas, baron, kukup krakal, dan glagah, pantai parangtritis cukup terkenal karena ombaknya yang besar dan gunung-gunung pasir tinggi di sekitar pantai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar